Berita Utama
Menjaga Akuntabilitas Pelaksanaan Pemulihan Ekonomi Nasional
Jakarta, 5 Agustus 2020 -- Negara kita masih berperang dan berjuang dalam pandemi ini. Berdasarkan data terakhir Selasa (4/8/2020) sore, tercatat ada 1.922 kasus baru sehingga total kasus virus Covid-19 di Indonesia menjadi 115.056 orang. ...
LNSW Giat Tanamkan Integritas di Usia Muda
Jakarta, 6 Agustus 2020 - Lembaga National Single Window (LNSW) merupakan lembaga yang terbilang baru. Melalui Perpres No. 44 Tahun 2018, LNSW dibentuk untuk melakukan pengelolaan dan penyelenggaraan sistem Indonesia National Single Window...
Menyelami Karakteristik Milenial dalam Dunia Kerja
Jakarta, 23 Juli 2020 - Generasi Y atau yang biasa disebut milenial telah mendominasi dua pertiga penduduk Indonesia dengan usia produktif kurang lebih 50,36%. Sebagai generasi yang acap kali diidentikkan dengan tidak sabaran dan kurang loyal,...
Komitmen Kuat Bersama Perangi Narkoba
Jakarta, 16 Juli 2020 - Indonesia berada dalam status darurat narkoba. Badan Reserse Kriminal Kepolisian Republik Indonesia (Bareskrim Polri) sepanjang Januari hingga April 2020 telah mengungkap belasan ribu kasus narkotika dengan...